Lompat ke isi

Masa biasa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Hijau adalah warna liturgi pada Masa Biasa

Masa Biasa (bahasa Latin: Tempus per annum) adalah bagian dari tahun liturgi dalam liturgi Ritus Barat Gereja Katolik, sebagaimana direvisi pada tahun 1969, yang jatuh di luar dua musim raya Masa Natal dan Paskah, atau musim persiapan masing-masing Adven dan Prapaskah.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
pFad - Phonifier reborn

Pfad - The Proxy pFad of © 2024 Garber Painting. All rights reserved.

Note: This service is not intended for secure transactions such as banking, social media, email, or purchasing. Use at your own risk. We assume no liability whatsoever for broken pages.


Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy